Cara menghilangkan baret pada mobil merah seringkali menjadi masalah yang sulit. Karena warna merah cukup mencolok dan merupakan warna yang solid. Membuat para pemilik mobil mungkin khawatir warna merah akan rusak jika terkena baret. 

Sekalipun berusaha menghilangkan baret pada permukaan mobil. Hal ini dikhawatirkan akan merusak warna merah pada permukaan mobil. Seperti warna menjadi pudar, baret semakin lebar, bahkan mengubah warna cat body mobil. 

Walaupun terkesan sulit dan banyak kekhawatiran, namun sebenarnya baret pada mobil merah sangat mungkin untuk dihilangkan. Asal para pemilik mobil lebih berhati-hati menangani baret pada mobil ini. 

Cara Menghilangkan Baret Pada Mobil Merah 

Seperti yang disebutkan sebelumnya, menghilangkan baret pada permukaan mobil berwarna merah memiliki banyak kekhawatiran. Namun, hal tersebut bukan berarti baret tidak bisa dihilangkan sama sekali dari permukaan mobil. 

Walaupun perlu diakui perlu kehati-hatian ekstra. Jika para pemilik mobil ingin menghilangkan baret dari warna mobil yang mencolok seperti ini. Berikut adalah beberapa alternatif yang bisa dilakukan untuk menghilangkan baret pada mobil warna merah: 

1. Gunakan Obat Nyamuk Cair

Tidak banyak orang yang menyangka, jika obat nyamuk cair bisa menjadi opsi yang efektif menghilangkan baret pada mobil. Terutama, untuk mobil-mobil dengan warna yang mencolok seperti warna merah. 

Hal ini karena obat nyamuk cair memiliki kandungan kimia yang bisa membersihkan bekas baret. Namun, kandungan kimia ini tidak keras dan bersifat merusak pada cat body mobil. 

Cara menggunakannya cukup mudah, tuangkan sedikit saja obat nyamuk cair pada lap kering. Lalu oleskan secara perlahan dalam gerakan searah pada baret. Tunggu sampai dengan 30 detik sampai baret memudar. 

2. Manfaatkan Pasta Gigi 

Selain obat nyamuk cair, pasta gigi juga bisa jadi alternatif untuk menghilangkan baret pada warna mobil yang mencolok termasuk warna merah. Cara kerjanya dengan memudarkan baret pada mobil secara bertahap. 

Cara penggunaannya pun mudah, siapkan lap yang lembab kemudian oleskan pasta gigi di atasnya. Oleskan pada baret dan diamkan selama beberapa menit sebelum akhirnya dibersihkan lagi dengan air dan lap. 

Pasta gigi tidak bisa langsung membersihkan bekas baret. Jika ingin hasil yang maksimal, mungkin para pemilik mobil perlu mengulanginya beberapa kali sesuai dengan tingkat keparahan baret. 

3. Oleskan Minyak Rem

Cara menghilangkan baret pada mobil merah selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak rem. Namun, karena efeknya yang mungkin bisa melunturkan body cat. Para pemilik mobil harus berhati-hati dalam menggunakannya agar tidak terlalu banyak. 

Cukup oleskan minyak rem dengan menggunakan kanebo kering beberapa kali. Untuk mengurangi efek yang mungkin bisa memudarkan cat merah mobil. Segera bilas lagi bagian baret dengan air sampai bersih. 

Sebenarnya minyak rem sangat efektif untuk menghilangkan baret. Namun, jika para pemilik mobil menginginkan hasil yang sesuai dengan keinginan. Harus lebih berhati-hati dalam menggunakannya. 

4. Gunakan Pembersih Tipe Wax  

Jika baret pada mobil merah tidak terlalu parah atau hanya berupa goresan halus saja. Menggunakan pembersih tipe wax lebih ideal dan lebih cepat dalam menghilangkan baret pada mobil. Wax bisa menghilangkan baret secara bertahap. 

Selama penggunaan akan membuat baret menjadi lebih samar. Selain itu, karena wax biasanya memang disesuaikan dengan tipe cat mobil. Penggunaannya lebih aman untuk mobil dengan warna mencolok seperti merah. 

Tapi para pemilik mobil perlu mengingat, bahwa pembersih tipe ini tidak efektif untuk baret yang dalam. Karena memang produksinya ditujukan untuk memperbaiki kerusakan minor saja.

5. Masukkan ke Bengkel Reparasi

Jika para pemilik mobil merasa baret sudah parah dan takut ada perubahan warna saat memperbaikinya. Lebih baik tidak mengambil resiko besar dan memasukkannya ke layanan reparasi yang profesional saja. 

AutoMobilindo memiliki layanan yang tepat bagi para pemilik mobil yang ingin menghilangkan baret pada mobil. Mobil kembali mulus tanpa ada perubahan warna pada mobil.   

Cara menghilangkan baret pada mobil merah  di atas sudah menjadi opsi yang paling tepat bagi para pemilik mobil. Tidak perlu khawatir walaupun mengalami baret pada warna mobil yang mencolok dan warna mobil masih bisa terjaga.